
Kanopi alderon minimalis ini lagi trend baru sejak akhir tahun lalu. terbukti dengan banyak nya orderan yang masuk ke mitraabadi yang minta dibuatkan kanopi dengan atap alderon ini
![]() |
Kanopi alderon minimalis |
sebelum masuk ke masalah harga alangkah baik nya anda berkenalan dengan atap alderon ini
Keunggulan Atap Alderon :
Alderon adalah bahan PVC yang berbentuk bergelombang dengan dengan pilihan kualitas terjamin. tidak mudah pecah apalagi bocor. tentu bila anda tidak ingin knopinya bocor silahkan pesan kanopi dari kami mitraabadi.
Kualitas atap Alderon sangat premium inilah sederet kelebihannya:
- warna tidak mudah luntur
- Sangat kuat dan anti pecah
- tahan panas
- Tidak berkarat
- Banyak pilihan
sebenarnya ada 3jenis Produk alderon berhubung di tempat kami hanya ada 2 jenis bahan tersebut jadi saya akan bahas tentang 2 jenis atap alderon ini, yang bisa anda pesan kanopi alderon minimalis di kami:
1. Atap Alderon Twinwall
Alderon Twinwall adalah atap dari uPVC. uPVC sebagai Bahan atap kanopi sedang viral viral nya, Karena dilihat dari berbagai keunggulan yang ditawarkan. dan produk Alderon Twinwall adalah salah satu yang terbaik yang bisa dipadukan dengan rangka kanopi besi minimalis
atap Alderon Twinwall dapat menahan panas dan suara berisik karenan memiliki design yang beronga yang berada di antara 2 lapisan alderon ini . dan ada 2 pilihan warna untuk atap alderon twinwall ini yaitu solid dan semi transparan.
warna solid alderon twinwall ini tidak dapat ditembus cahaya apalagi hujan . dan yang alderon twinwall semi transparan ini di klaim mampu menghantarkan sekitar 20% cahaya agar bisa masuk.
2. Atap Alderon RS Singlewall
Berbeda dengan atap alderon twinwall berongga, atap Alderon Singlewall ini hanya memiliki satu lapis dan ringan,sangat mirip dengan bahan spandek yang berbahan zinc . Alderon Singlewall ini memiliki ketebalan 1.2 mm - 1.45 mm. atap alderon ini mampu meredam suara berisik dan juga sudah anti karat.
Wlalupun Alderon RS Singlewall tidak beronggatapi di klaim sangat mampu mengurangi panas matahari sampai 30%.
pilihan warna, tipe Alderon RS Singlewall
warna solid dengan 3 pilihan warna yaitu
- Opaque
- White
- Lite Grey
- Soft Blue
Harga kanopi Alderon minimalis di mitraabadi
Harga kanopi alderon per meter yang anda dapat pesan dari kami
i
Lihat harga kanopi atap lain disiniBila anda menyukai dan ingin memiliki kanopi Kanopi alderon minimalis ini silahkan hubungi kami. kami siap buatkan untuk kenyamanan rumah anda.
atap alderon bening,harga alderon per meter,harga kanopi alderon,atap kanopi alderon,harga kanopi alderon per meter,kanopi atap alderon,kanopi alderon minimalis
0 Comments